Friday, July 26, 2013

Hidup nya Berputar Putar

Bertemu,, Bersama,, Berpisah,, Lalu Bertemu,, dan mungkin memang harus berpisah :)

Hidup rute nya kan emang gitu-gitu aja. Datang dan Pergi. Suka dan Benci. Selalu seperti itu. Hukum alam!

Menjalani sebuah hubungan tanpa komitmen dan tanpa status, malah ngebuat gak tenang. Terasa seperti selingkuhan yang di sembunyikan. Apa yang mau dikata?

Tidak ada alasan yang bisa membenarkan dan menyalahkan. Semua berada di grey area. Abu-abu. Gak nyata. Seperti pacar bayangan, semu, maya, virtual.

Lalu.. semakin gelisah. Semakin tak tentu. Tapi tak rela melepaskan.

Ya Allah, ini ujian macam apa lagi? Ikhlas bentaran, Kau coba lagi menemukan. Setelah bertemu, yang ada malah resah. Bahagia tapi harus di rem. Senang tapi tak boleh terlalu lepas. Semua harus serba di kontrol. Risiko!

No comments:

Post a Comment